PERTEMUAN 1 BAB 2 (SISTEM PERKEMBANGBIAKAN TUMBUHAN DAN HEWAN)
Materi DARING IPA Kelas IX
Jumat, 27 Agustus 2021
SMP Negeri 1 Purba
Jumat, 27 Agustus 2021
SMP Negeri 1 Purba
BAB 2SISTEM PERKEMBANGBIAKAN TUMBUHAN DAN HEWAN
Peta Konsep
PENUGASAN
1. Gambarkan Peta Konsep di atas
2. Carilah pada Buku/Internet/ sumber lain
a. Pengertian dari Angiospermae
b. Jelaskan yang dimaksud dengan Perkembangbiakan Vegetatif secara umum
c. Jelaskan cara perkembangbiakan vegetatif alamai minimal 5. dan tuliskan contoh tumbuhanya setiap jenis perkembangbiakan
d. Jelaskan cara perkembangbiakan vegetatif buatan minimal 3. dan tuliskan contoh tumbuhanya setiap jenis perkembangbiakan
Tugas Di kirimkan pada saya paling lambat tanggal 28 Agustus 2021 Pukul 12.00 (Siang) dan tuliskan nama dan kelas juga tanggal penugasan pada lembar penugasan.
Komentar
Posting Komentar